
DESKRIPSI:
Buku EKONOMI MAKRO: Teori, Konsep & Studi Kasus ini hadir sebagai referensi bagi mahasiswa, akademisi, peneliti, serta praktisi yang ingin memahami lebih dalam tentang ekonomi makro. Buku ini membahas berbagai konsep fundamental dalam ekonomi makro, mulai dari pertumbuhan ekonomi, inflasi, pengangguran, hingga kebijakan fiskal dan moneter yang diterapkan di berbagai negara. Pendekatan yang digunakan dalam buku ini tidak hanya berfokus pada teori, tetapi juga dikombinasikan dengan data empiris dan studi kasus yang relevan. Dengan demikian, pembaca dapat menghubungkan konsep ekonomi makro dengan fenomena ekonomi yang terjadi di dunia nyata.
JUDUL BUKU :
EKONOMI MAKRO: Teori, Konsep & Studi Kasus
PENGARANG :
Dr. Siti Mariam, A.Md.Pt., S.Pt., MH.
NO ISBN : –
TAHUN : 2025